
Bawalah perbekalan seperlunya dari rumah, sehingga perjalanan dari kota Anda terasa lebih ringan dan menyenangkan. Semua peralatan camping bisa diperoleh di lokasi terdekat dengan sistem sewa. Kami menyediakan sewa tenda dan semua perlatan camping yang Anda butuhkan. Bahkan jika Anda merasa malas untuk membawa semua perlengkapan tersebut sampai ke puncak, kami juga menyediakan jasa porter yang akan membantu sekaligus memandu perjalanan menuju puncak.
Daftar harga sewa tenda dan perlengkapan camping
Nama Barang | Harga |
Flysheet 3x4 meter | 10.000/malam |
Tenda dome Consina Magnum 4, kapasitas 4 orang | 65.000/malam |
Tenda dome Great Outdoor Java 4 Pro, kapasitas 4 orang | 65.000/malam |
Matras almunium foil 100x190 cm (2 lembar untuk 1 tenda) | 20.000/malam |
Sleeping bag lapis polar waterproof | 15.000/malam |
Tas Carrier Consina Alpine 55 liter | 30.000/malam |
Bantal angin tiup | 10.000/malam |
Lantern solar (energi surya) LED (lampu tenda) | 10.000/malam |
Head lamp LED 4.800 mAh, jarak pencahayaan bisa mencapai 1.000 meter, 10 jam untuk nyala terang | 15.000/malam |
Cooking set (alat masak) | 10.000/malam |
Kompor mini windproof - Copper Stainless Steel | 10.000/malam |
Tabung gas mini 250 gram | 20.000/tabung |
Porter Gunung Prau | 300.000/porter |

Tenda Dome Consina Magnum 4 dan Great Outdoor Java 4 Pro

Cooking set out of doors DS 201
Jadi, Anda tidak perlu repot-repot lagi membawa seluruh perlengkapan dari rumah. Hubungi kami klik disini untuk pemesanan semua perlengkapan tersebut.
Ini lokasinya dimana ya?
ReplyDeleteLokasi dimana gan? Deket basecamp patakbanteng kah?
ReplyDeleteLokasi deket Base apa masbro?
ReplyDeleteIya lokasi dekat dengan basecamp pendakian Gunung Prau, di basecamp Dwarawati, Dieng.
DeleteDi patak banteng ada ga?
ReplyDeleteMaaf, untuk pendakian dari basecamp patak banteng tdk bisa kami layani.
Deletekalo buat kemping di telaga dringo bisa ga min?
ReplyDeleteBisa, tapi diambil dan dikembalikan sendiri ke basecamp kami.
DeleteDibasecamp Dieng wetan gada yah?
ReplyDeleteMenyewakan sepatu gunung gk
ReplyDeleteUntuk desember tahun 2018 masih bisa untuk menyewa nya?
ReplyDeletekalau mau camping di gunung prau bagusnya bulan apa ? supaya tidak kena hujan
ReplyDeleteItu khusus ke mt.prau aja apa bisa disewa bebas?
ReplyDeleteMasih menyewakan nya gak? Soal harga ada perubahan gak itu? :v
ReplyDeleteKak.. Kalo tenda kapasitas 2 orang berapa??
ReplyDeleteMas ada kontak yg bsa di hubungi
ReplyDeleteHarga sewa sepatu dan tas ransel nya berapa mas?..
ReplyDelete